Donasi Sembako Gratis untuk Pemulung dan Kaum Dhuafa

Semenjak adanya wabah Covid 19 banyak warga yang kehilangan mata pencariannya

Pemerintah telah menghimbau untuk di rumah saja ditambah semakin meningkatnya kasus COVID 19 banyak masyarakyat yang takut keluar rumah dan lebih memilih berdiam diri dirumah

Beruntunglah buat kita yang masih bisa berkerja dari rumah dan masih bisa dapat penghasilan,Namun berbeda dengan yang lain seperti contoh Buruh harian,Pedagang, dan masih banyak lagi pekerjaan yang di luar rumah jika mereka tidak keluar rumah tak akan ada penghasilan sama sekali.

  • Rp50.000.000

    Dana yang dibutuhkan
  • Rp20.000

    Terkumpul
  • Campaign Never Ends

    Batas Akhir Kampanye
Prosentasi dana yang masuk :
0.04%
Minimum amount is Rp20000 Maximum amount is Rp250000 Put a valid number
Rp
Yogyakarta, Indonesia

Admin Welas Asih

11 Donasi | 0 Loved campaigns

See full bio

Deskripsi

Sayangnya, tidak semua lapisan masyarakat memiliki kesempatan yang sama untuk bekerja di rumah.

Banyak sekali profesi yang mengandalkan penghasilan harian mereka untuk makan setiap hari seperti pemulung dan kaum dhuafa. Bagi mereka yang penting keluarga di rumah bisa makan setiap hari

Lalu apa yang bisa kita lakukan?

mari bersatu tunjukkan aksi solidaritasmu dengan cara menolong saudara-saudara kita yang ekonominya kurang mampu dengan bantu mencukupi kebutuhan sembako sehari-hari.

Melihat kondisi yang dialami oleh Kaum Dhuafa dan pemulung, Rumah Welas Asih tergerak untuk mengajak kalian semua untuk bersama-sama membantu mereka, dengan cara memberikan donasi sembako, untuk membantu menyambung hidup mereka dan keluarga.

Hasil penggalangan dana ini akan disalurkan dalam bentuk paket sembako (beras, gula pasir, mie instant, minyak goreng,  yang membutuhkan di Yogyakarta dan sekitarnya. Rumah Welas Asih akan menyediakan paket sembako dengan berkualitas dan mendistribusikan bantuan ke penerima dengan tepat sasaran.

Bantuan sembako ini akan sangat berharga untuk mereka para pemulung, kaum dhuafa untuk menghidupi keluarga mereka. Semoga dengan bantuan yang kita berikan, mampu meringankan beban hidup mereka sehari-hari.

Caranya Donasi:

  1. Masukkan Nominal yang ingin didonasikan
  2. Klik Donasi
  3. Masukkan Data diri Anda (opsional)
  4. Klik Rencana Donasi
  5. Transfer sesuai Total donasi
  6. Tunggu konfirmasi dari email Anda
  7. Ikuti update aktivitas program ini melalui akun Instagram: Yayasan Rumah Welas Asih  atau website www.rumahwelasasih.org

Terima kasih! #StaySafe

Donasi Sembako Gratis untuk Pemulung dan Kaum Dhuafa

Ulasan

Belum ada ulasan.

Jadilah yang pertama memberikan ulasan “Donasi Sembako Gratis untuk Pemulung dan Kaum Dhuafa”
IDNameEmailJumlah
2168nadyameilina88@gmail.comRp50.000
1519Bungaaudreybungas@gmail.comRp50.000
1518Bungaaudreybungas@gmail.comRp20.000
1369Rianbagasskara@gmail.comRp20.000
1336Brianbrianwebsite@gmail.comRp20.000
Butuh bantuan ? Silakan hubungi kami